17.48 MA AL MA'RIFAH 0 Comments



VISI & MISI MA AL MA'RIFAH

a.       Visi
Terciptanya peserta didik yang selaras dengan tuntutan perkembangan zaman, beriman dan bertaqwa kepada Allah Swt. Memiliki kesalehan sosial, cerdas, kreatif, berilmu pengetahuan, dan berakhlakul karimah.

b.      Misi
1.      Membangun kualitas hidup peserta didik yang religious sejak dini
2.      Membangun dan mengembangkan kreatifitas dan potensi anak sesuai dengan minat dan bakat
3.      Membangun dan mengembangkan kemampuan dasar anak sebagai bekal persiapan pada jenjang pendidikan berikutnya
4.      Membangun dan mengembangkan nilai-nilai spiritual pada anak agar menjadi peserta didik yang sholeh/sholehah, dan berakhlakul karimah

B.     Tujuan
1.      Memberikan bekal dasar pendidikan kepada peserta didik
2.      Memberikan bekal pendidikan umum pada peserta didik sebagai upaya turut mencerdaskan kehidupan bangsa
3.      Membangun potensi peserta didik sesuai dengan bakat dan minatnya
4.      Memberikan bekal nilai-bilai spiritual pada peserta didik sehingga memiliki akhlak, sopan-santun dan budi pekerti yang baik serta menjadi anak yang sholeh dan sholehah.
5.      Memperkuat kualitas hidup keluarga melalui peningkatan kecerdasan anak sejak dini
6.      Membantu pemerintah dalam bidang pendidikan sesuai dengan kemampuan di wilayah kerja yayasan.

You Might Also Like

0 komentar: